Alat Penguji Residu Pestisida Model RM-8D

Alat Penguji Residu Pestisida Model RM-8D berfungsi untuk mengetes keberadaan sisa pestisida pada komoditas pertanian antara lain bawang merah, bawang bombay, jahe, daun bawang, wortel, tomat dan lain-lain
Hasil pengujian ditunjukkan dengan perubahan warna, dengan hasil pengujian yang cepat dikeluarkan. Pesticide Residue meter RM-8D dengan bahan plastik kokoh, dilengkapi layar LCD 6", mudah dioperasikan dan sensitif terhadap bahan methamidophos, dichlorvos, dan lain lain.
RM-8D mengadopsi ARM9 untuk pengontrolan system, untuk penyimpanan data, pengambilan data, proses, dan analisa data. Konektor RS-232 bisa digunakan untuk koneksi komputer untuk pengiriman data.

Alat Penguji Residu Pestisida
Alat Penguji Residu Pestisida Model RM-8D


Parametes Teknik:
Sensitivity: potassium dichromate solution≥3.17*10(A/ug.l), copper soleplate solution ≥4.50*10(A/ug.ml)
Stability: after 20 minutes' pre-heating, transmittance (T) value occurred by light current excursion within 3 min ≤1.0 %( or absorbance (A) valr0.005)
Transmittance accuracy: ≤±1.5%
Transmittance repeatability absorbance (A):≤0.005 (0.5%)
Testing range: 0-100%
Electric: 220 Volt/50Hz
Working environment: temperature: 5°C-45°C, humidity: ≤85%