Klorofil Meter berfungsi untuk mengukur kandungan klorofil pada tanaman. Hubungan antara kandungan klorofil dan nitrogen daun hampir dekat, dimana kandungan klorofil dapat menunjukkan kebutuhan tanaman akan nitrogen. Sehingga instrumen ini bisa digunakan untuk mengukur apakah tanaman tersebut membutuhkan pupuk dengan kandungan nitrogen atau tidak.
Klorofil Meter |
Spesifikasi Teknik Klorofil Meter :
Dimensi (pxlxt) :255x70x42 mm
Area yang diukur: 10 mm
Measuring mode: 2-wavelength concentration difference of optical methods
Sensors: Silicon semiconductor photodiode
Display mode: measuring value: 3 digits liquid crystal display
Measuring times: 2 digits liquid crystal display
Interval pengukuran minimal :2 detik
Measuring Range: 0.0-99.9 SPAD
Accuracy: ±1.0 SPAD
Repeat: ±0.3SPAD
Operating temperature: 0-50°C
Storage temperature: -20-55°C
Power Supply:Baterai AA 2 Pcs
Battery life: 20.000 kali penggunaan
Memory capacity: 30 data, automatically calculate and show the average.